STYLE FASHION HIJAB PASMINA   

             
saat ini model hijab sudah sangat beragam, mulai dari hijab segi empat, turban, layering, dan masih banyak lainnya. Pemakaian model hijab pun disesuaikan dengan selera masing-masing setiap orang. Salah satu model hijab yang banyak digunakan oleh para perempuan ialah pashmina, karena modelnya persegi panjang sehingga pashmina lebih mudah untuk dikreasikan.

Untuk tutorial kali ini adalah tutorial jilbab pashmina yang simple akan tetapi tetap menutupi dada agar tetap syar’i. Dan tutorial jilbab yang simple ini dijamin lebih daripada nentuin tempat makan :). jadi mari kita mulai.

 


Untuk mendapatkan hasil seperti gambar diatas berikut adalah step – step nya.

 Pertama ambil kedua sisi dengan panjang yang sama dan jangan lupa pinnya.


Kedua tarik sisi kanan dan pasang jarumnya ke belakang kepala.


begitu juga sisi kirinya jangan lupa pasang jarum lagi



Jadi, beginilah tampilannya 


Bagian belakang akan terlihat seperti ini

 bagian depan akan terlihat seperti ini 





Komentar

Posting Komentar